ANTARA - Indonesia terpilih menjadi Ketua ASEAN di tahun 2023. Menurut Direktur Kerja sama Politik Keamanan ASEAN Kementerian Luar Negeri, Roy Soemirat, pada Selasa (7/12), dalam kepemimpinannya, Indonesia akan berfokus untuk meminimalisasi konflik, serta menjaga stabilitas kawasan yang pelaksanaannya menggunakan mekanisme ASEAN Way. Promosi dan perlindungan isu HAM antar negara ASEAN, juga akan terus didorong oleh Indonesia. (Ahmad Muzdaffar Fauzan/Chairul Fajri/Farah Khadija)
Home »
Fokus »
Jadi Ketua ASEAN 2023 »
RI »
Stabilisasi kawasan »
Jadi Ketua ASEAN 2023, RI fokus stabilisasi kawasan
Tuesday, December 7, 2021
Jadi Ketua ASEAN 2023, RI fokus stabilisasi kawasan
By
Terakata
on
December 07, 2021
Tags :
Fokus,
Jadi Ketua ASEAN 2023,
RI,
Stabilisasi kawasan
Related : Jadi Ketua ASEAN 2023, RI fokus stabilisasi kawasan
Jelang Rakernas IV PDIP, Ganjar bakal pidato soal kedaulatan pangan RI Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, Kamis (28/9/2023). ANTARA/HO-PDIP.Jakarta (ANTARA) - Bakal calon presiden Ganjar Pra ...
Ketua Bawaslu RI sebut opsi tunda pilkada hanya pembahasan tertutup Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja saat memberikan keterangan kepada wartawan di Kantor Bawaslu RI, Jakarta, Rabu (21/6/2023). (ANTARA/Tri Meilani Ameliya)Jakarta ...
Anggota DPR imbau jamaah calon haji fokus jaga stamina Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Tb Ace Hasan Syadzily. ANTARA/Novi Abdi.Jakarta (ANTARA) - Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Ace Hasan Syadzily mengimbau kepada jamaah ...
Sri Mulyani: Investasi ekonomi digital RI capai 4,7 miliar dolar AS Tangkapan layar - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani dalam Konferensi Integrity and Compliance Task Force B20 yang dipantau secara daring di Jakarta, Rabu (28/0 ...
Sandiaga banggakan ekonomi kreatif RI tiga besar dunia di forum ASEAN ANTARA - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno membanggakan bahwa ekonomi kreatif Indonesia termasuk salah satu dari tiga besar dunia dengan fil ...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment